LEMBAR
KERJA SISWA I
Kompetensi
dasar : 2.2 Menganalisis besaran fisika pada
gerak melingkar dengan laju konstan
1.
Mengubah
satuan ke dalam satuan radian dan putaran
- 150 c. 450 e. 900
- 300 d.600 f. 1200
2.
Periode,
frekuensi sudut, kecepatan linier, kecepatan angguler
Periode
(s)
|
Frekuensi
(Hz)
|
Kecepatan
sudut (rad/s)
|
10
|
…………………
|
……………………….
|
………………………..
|
0,5
|
………………………..
|
…………………..
|
………………………
|
2,5 π
|
3.
Sebuah
gerinda berputar 120 π putaran per menit, jika jari jari lingkaran 60 cm,
tentukan
- Kecepatan linearnya
- Kecepatan sudutnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar